Ahli Design Peredam Suara Ruang Dubbing

Ahli Design Peredam Suara Ruang Dubbing

Membuat Peredam Suara Ruang Blower Terbaik di Kelasnya-

Dengan semakin majunya teknologi, perkembangan peralatan yang di gunakan manusia semakin meningkat. Baik peralatan tersebut berupa sarana informasi, komunikasi, produksi, tansportasi maupun hiburan. Sebagian besar peralatan tersebut menghasilkan suara-suara yang tidak diinginkan sehingga menimbulkan kebisingan. Untuk mengatasi hal tersebut di kembangkan berbagai jenis bahan peredam suara. Di samping itu peredam suara juga dibutuhkan untuk menciptakan bangunan atau gedung dengan karakteristik akustik tertentu sehingga tercipta kenyamanan bagi penggunanya.

Kebisingan  merupakan suatu  masalah  yang  tengah  dihadapi    oleh    masyarakat  Indonesia    belakangan  ini. Kebisingan adalah terjadinya bunyi yang tidak diinginkan sehingga  mengganggu  dan  atau  dapat membahayakan kesehatan. Kebisingan dapat disebabkan  oleh  berbagai macam    benda –  benda    yang    berada    disekitar    kita.  Kebisingan  tidak  hanya mengganggu  kenyamanan  saat suara   sound   sistem   yang   berada   disebuah   karaoke keluarga.   Keluarga   yang   sedang   berkaraoke   disebuah  tempat  hiburan  keraoke  pun  tanpa  disadari  juga  dapat  mengalami   masalah  kesehatan   yang  ditimbulkan  oleh

kebisingan. Pada  umumnya  bahan  peredam  suara  yang  ada  di  pasaran  yang  berasal  dari  bahan  sintesis  seperti; soft  plester, glass  wool,  dan  lain  sebagainya.  Sementara itu  terdapat  penelitian  yang  menunjukkan  bahwa  bahan- bahan peredam suara  sintesis ternyata  bisa  menyebabkan gangguan   kesehatan   pada   pernapasan   manusia   dalam kurun  waktu  lama.Dengan belum  maksimalnya  bahan peredam    kebisingan    karena    masih    memiliki    efek samping,  maka  penulis  berusaha  meneliti  kemungkinan dimanfaatkannya

Styrofoam sebagai  peredam  suara  di ruang-ruang akustik.Styrofoam atau  dengan nama lain polystyrene adalah sebuah hidrokarbon Cair yang  dibuat  secara  komersial  dari minyak  bumi. Styrofoam pada  umumnya  digunakan  sebagai   bahan   peredam   benda   yang   rentan   terhadap  tekanan   atau   benturan. Styrofoam digunakan   sebagai  pelindung  pada  benda  yang  mudah  pecah  seperti  guci, gelas, piring, dan lain sebagainya, karena memiliki massa relatif ringan dan dapat  membuat barang yang dilindungi aman  dari  benturan  yang  tidak  diinginkan.  Bahkan  tidak hanya pada barang yang mudah pecah akan tetapi sebagai

pelindung  barang  elektronika  seperti  televisi,  dvd,  dan lain sebagainya.Terdapat  berbagai  macam  bahan  peredam  suara  yang  telah  digunakan  oleh  masyarakat  umun,  seperti  bahan peredam  suara  dengan  bahan  dasar  sintesis(soft  plaster,  glass  wool,  dan  lain  sebagainya).  Namun  bahan-bahan peredam suara sintesis ternyata bisa menyebabkan gangguan kesehatan pada pernapasan manusia. Bahkan terdapat peredam  suara  yang  tidak  makmsimal  meredam  suara.  Pada  penelitian  ini  digunakan  styrofoam  sebagai  bahan dasar peredam suara alternatif yang tidak memiliki dampak buruk bagi kesehatan dan dapat memaksimalkan bunyi yang  diserap  dan  meminimalkan  bunyi  yang akan  direfleksikan.  Styrofoam  memiliki  tekstur  kerapatan  rendah yang sesuai dengan karakteristik bahan beredam suara .

 

 

Ahli Design Peredam Suara Ruang Dubbing

 

Inilah 6 Bahan Peredam Suara Ruangan Dubbing-

  1. Glasswool

Glasswool merupakan material yang cukup populer sebagai peredam suara ruangan. Bahan ini umumnya berbentuk rol, dengan panjang sekitar 30 m serta ketebalan antara 2,5 – 5 cm.

Meski banyak digunakan, material glasswool nyatanya tidak bisa kita aplikasikan di setiap tempat. Terutama pada ruangan studio, yang umumnya memantulkan getaran serta suara cukup keras.

  1. Rockwool

Jika glasswool tidak efektif untuk meredam suara ruangan rumah, Anda bisa mencoba menggunakan material berbahan rockwool. Bahan yang satu ini relatif lebih tebal daripada glasswool.

Frekuensi suara yang mampu ia redam juga cukup besar, yakni mencapai 100 desibel. Karena itu, material ini sering digunakan pada ruangan-ruangan khusus sebagai pelapis kedua glasswool.

  1. Polyethylene Terephthalate (PET)

PET merupakan material yang biasa digunakan oleh pabrikan besar. Bahan yang satu ini sangat efektif dalam meredam serta menyerap suara yang datang dari dalam atau luar ruangan.

Selain itu PET sangat mudah dibentuk sesuai ukuran ruangan, tidak memerlukan rangka, dan bisa dipasang di mana saja. Material ini terbuat dari plastik daur ulang, sehingga lebih ramah lingkungan.

  1. Green Wool

Green wool adalah material peredam suara ruangan yang terbuat dari polyester fibre. Berkat sifat hydrophobic-nya, material ini tahan terhadap air dan tidak terpengaruh oleh kelembapan udara.

Selain lebih kuat dan tahan lama, salah satu keunggulan green wool adalah pengaplikasiannya yang mudah. Material ini bisa kita tempelkan langsung ke dalam tembok atau ditanam.

  1. Keramik Fiber

Jenis peredam suara ruangan keramik fiber terbilang sangat berkualitas. Tidak hanya ampuh mengusir kebisingan, material ini juga berguna sebagai anti gempa dan penyerap panas.

Karena itu, jangan heran jika harga bahan ini dibanderol lebih mahal dari material lainnya. Keramik fiber pun sering digunakan dalam konstruksi bangunan bertingkat berkat keawetannya.

  1. Busa Telur

Jika ingin mendapatkan peredam suara yang murah, busa telur bisa jadi material pilihan Anda. Meski begitu, sayangnya bahan yang satu ini tidak cocok untuk ruangan ber frekuensi suara keras.

Itulah beberapa bahan peredam suara ruangan yang ampuh usir kebisingan. Agar kenyamanan dan keamanan semakin terjaga, segera daftarkan rumah Anda dengan asuransi properti terpercaya ya. Kontraktor Spesialis Peredam Suara Pabrik Terpercaya

 

BAGAIMANA MEMBUAT PEREDAM SUARA YANG BAIK DAN BENAR ?

Kalimat peredam suara seringkali menimbulkan kerancuan didalam memahami maksud dan tujuan sebenarnya dan besar kemungkinan menyebabkan kesalahan dalam bertindak. Peredam suara terkadang dipersepsikan sebagai suatu tindakan untuk melakukan noise blocking ( melakukan penghalangan terhadap kebisingan ) namun pada aplikasinya, yang dilakukan adalah sound absorbing ( melakukan penyerapan terhadap energi suara ). Karena pada prinsipnya untuk melakukan noise blocking bukan hanya perlu dilakukan penyerapan energi suara namun ada beberapa prinsip yang harus dibangun untuk membuat noise barrier yang baik. Didalam tulisan ini, penulis akan menambahkan kalimat noise barrier dibelakang kalimat peredam suara agar tidak menimbulkan kerancuan bagi para pembaca.

Pada artikel kali ini kita akan membahas sedikit lebih dalam mengenai bagaimana membuat peredam suara ( noise barrier ) yang baik dan benar. Peredam suara ( noise barrier ) adalah suatu sistem yang merupakan kumpulan dari berbagai prinsip sehingga membentuk suatu fungsi yaitu fungsi noise control ( pengendalian kebisingan ).

Saat ini persyaratan kenyamanan suara telah berubah sejak beberapa dekade terakhir. Hal ini disebabkan oleh meningkatnya aktifitas manusia dan berkembangnya sistem tata suara sehingga diperlukan tingkat kenyamanan suara yang baik terhadap kebisingan. Beberapa tahun belakangan kita melihat banyak teknik yang digunakan untuk membuat peredam suara ( noise barrier ) yang bertujuan menghalangi kebisingan baik untuk rumah tinggal maupun bangunan komersil. Banyak metoda yang memiliki persyaratan yang cukup rumit sehingga sulit dipahami sehingga mengalami kegagalan didalam membuat peredam suara ( noise barrier ). Selain itu, banyak mitos-mitos akustik yang beredar di masyarakat menyebabkan kita kebingungan apa yang harus kita lakukan untuk membuat peredam suara ( noise barrier ) yang baik dan benar.

Cara untuk membangun peredam suara ( noise barrier ) selama bertahun-tahun telah menghadirkan banyak kekeliruan,

 

Call Now Button